Didunia yang serba modern seperti sekarang ini kini bumi tidak lagi aman, kini muncul Bugger, bugger adalah makhluk yang mirip belalang yang datang dari planet misterius yang secara tiba tiba menyerang bumi, kedua ras itu bertempur saling memusnahkan.
Keselamatan Bumi berada ditangan Ender, Ender adalah anak bawang didalam keluarganya ia tidak menyangka akan mendapatkan tugas penting yaitu untuk menyelamatkan Bumi dari kehancuran, kecerdasan dan kekuatan yang dimiliki ender sangat berperan didalamnya.
Akan tetapi, permasalahannya bukan hanya pada Bugger atau bahaya yang dapat mengancam Ender. Kini para pemimimpin ambisius untuk mendapatkannya bahkan kakak sulungnya Peter. Dengan kecerdasannya ambisi Peter untuk menguasai dunia begitu mengerikan.
bagaimana masalah ini bisa diselesaikan Ender ?
baca kisah lengkapnya di noverlnya yak, hehe ...
0 komentar:
Post a Comment